
Sebagaimana telah kita kenal sekian lama bahwasanya dalam astrology horoskop hanya terdapat 12 zodiac saja namun semenjak muncul pembahasan tentang munculnya bentuk rasi baru yang lebih dikenal dengan zodiac Ophiuchus maka serta merta masyarakat awam menjadi panik dan heboh karena terjadi pergeseran zodiac menjadi 13 jenis. Ada yang tak berubah namun banyak juga yang bergeser.
Berikut ini urutan 12 zodiac yang baku sesuai dengan ilmu astrology atau horoskop :
Aries tanggal : 21 Maret - 19 April
Taurus tanggal : 20 April - 20 Mei
Gemini tanggal : 21 May - 20 Juni
Cancer tanggal : 21 Juni - 22 Juli
Leo tanggal : 23 Juli - 22 Agustus
Virgo tanggal : 23 Agustus - 22 September
Libra tanggal : 23 September - 22 Oktober
Scorpio tanggal : 23 Oktober - 21 November
Sagitarius tanggal : 22 November - 21 Desember
Capricorn tanggal : 22 Desember - 19 Januari
Aquarius tanggal : 20 Januari - 18 Februari
Pisces tanggal : 19 Februari - 20 Maret
Sedangkan menurut kajian IAU (International Astronomy Union) rasi baru zodiac Ophiuchus mulai diresmikan muncul di tahun 1930 sehingga menjadi 13 rasi secara ilmu astronomi sebagaimana berikut :
Aries tanggal : 19 April – 14 Mei
Taurus tanggal : 14 May – 21 Juni
Gemini tanggal : 21 Juni – 21 Juli
Cancer tanggal : 21 Juli – 11 Agustus
Leo tanggal : 11 Agustus – 17 September
Virgo tanggal : 17 September – 31 Oktober
Libra tanggal : 31 Oktober – 21 November
Scorpio tanggal : 21 November – 30 November
Ophiucus tanggal : 30 November – 18 Desember
Sagitarius tanggal : 18 Desember – 21 Januari
Capricorn tanggal : 21 Januari – 17 Februari
Aquarius tanggal : 17 Februari – 12 Maret
Pisces tanggal : 12 Maret – 19 April
Jika diperhatikan perbandingan antara ilmu astrologi dan astronomi didapati begitu banyak pergeseran dan akan membuat kekacauan secara sistem peramalan astrologi apabila sistem rasi di dalam astronomi diterapkan sebagai landasan peramalan ilmu astrologi/horoskop.
Pada dasarnya astrologi berbeda dengan astronomi meskipun berakar pada ilmu perbintangan yang sama. Pada intinya astrologi tidak berdasarkan rasi sebagai parameter peramalan.
------------------------------------
Untuk berkonsultasi dengan Priyashiva Akasa Dwijendra/Priyashiva Akash, anda bisa menghubungi
Telp/WA: +62 856 70 345 22 (Syarat & Ketentuan Berlaku)
-------------------------------
YouTube Channel :
Acara TV Priyashiva Akasa Dwijendra
----------------------------------